Skip to main content

Kirim E-Mail dari Laravel

Persiapan

  1. Sebuah project Laravel
  2. Akun mailtrap.io untuk pengujian
  3. Code Editor/Text Editor

Konfigurasi Awal

  1. Login ke akun mailtrap.io dan dapatkan konfigurasi mail server.
  2. Pergi ke menu Email Testing lalu ke My Inbox
    image.pngimage.png
  • Pada
      halaman inbox, copy configurasi ke .env Laravel

      MAIL_MAILER=smtp
      MAIL_HOST=sandbox.smtp.mailtrap.io
      MAIL_PORT=2525
      MAIL_USERNAME=120e6bdef938d3
      MAIL_PASSWORD=********52b8
      Untuk password dapat dilihat jika menekan tombol:  image.png

      image.png

    1. awUntuk mengirimkan Email pada Laravel, buat sebuah Controller (contoh: ContohEmailController) dan sebuah View (contoh: mail.blade.php).
    2. Berikut merupakan kode untuk mengirim Email menggunakan konfigurasi dari .env